Cara Menyambung Bank BNI atau e-Walet Dengan Akun Prakerja
Assalamu’alaikum Wr. Wb, selamat berjumpa dengan kami andikabm.com– Kali ini admin akan bagikan Cara Menyambung Bank BNI atau e-Walet dengan akun Prakerja. Sebelumnya admin ucapkan selamat kepada sobat blogger yang lulus mendapatkan Krtu Prakerja pada gelombang 12 ini. Gelombang 12 memang dinanti-nanti seluruh warga Indonesia khususnya yang memang memenuhi syrat dalam pendaftaran Kartu Prakerja.
Belum lama ini telah dibuka gelombang 12 atau gelombang 1 pada tahun 2021, dan tepatnya tadi malam pengumuman berhasil dan tidaknya sudah diumumkan. Nah terus gimana kelanjutannya…..simak Cara Menyambung Bank BNI atau e-Walet Dengan Akun Prakerja.
Sebelum pilih pelatihan kita tentunya harus menyambungkan rekening terlebih dahulu, untuk menyambungkan rekening kita bisa pilih salah satu Bank BNI ( secara on-line bisa ) atau e-walet yang sudah tersedia di plofon Prakerja, seperti LinkAja, Ovo, Gopay, Dana. Namun dari e-walet tersebut harus premium atau fulls servis.
Baca Juga :
Nah kali ini admin akan bagikan Cara Menyambung Bank BNI atau e-Walet Dengan Akun Prakerja. Untuk artikel ini akan admin contohkan yang LinkAja saja karena khusus untuk LinkAja tidak ada biaya admin Rp. 3000,00, walaupun intinya semua e-walet prosesnya hamper sama.
Langkah-Langkah Menyambungkan Bank BNI/ E-walet ( LinkAja )
- Download aplikasi LinkAja Di Playstrore
- No HP harus sama
- Nik
- Masukan nama ibu kandung ( yang diterima akun Prakerja )
- Data-data yang lain yang diperlukan.
2. Setelah data-data terisi semuanya upgrade e-walet menjadi full servis atau premium
3. Pilih di pojok bawah kanan , pilih akun lalu klik tipe akun.
4. Pada kolom Email juga di klik untuk verifikasi
Selesai proses upgrade e-walet, kita tunggu beberapa saat atau bisa beberapa hari, bila tidak ada respon cepat maka kita bisa chat ataupun DM via email LinkAja info@linkaja.id Facebook LinkAja https://www.facebook.com/linkaja.indonesia
Setelah mendapat jawaban dari LinkAja mulai deh kita sambungkan e-walet kita dengan akun Prakerja kita.
Cara Menyambung Bank BNI atau e-Walet Dengan Akun Prakerja.
3. Setelah terbuka pilih rekening e-walet LinkAja, lalu Klik ” Sambungkan”
4. Setelah tersambung kita tunggu Transferan dari Pemerintah dana Pelatihan Rp. 1.000.000,00
Pengalaman prakerja kemaren pake BNI paling cepet cairnya.
Pengalaman prakerja kemaren pake BNI paling cepet cairnya.